HUBUNGAN KEPATUHAN PEMAKAIAN ALAT PELINDUNG DIRI (APD) DI INSTALASI RADIOLOGI DENGAN KECELAKAAN KERJA DI RUMAH SAKIT AWAL BROS PEKANBARU

Penulis

  • Devi Purnamasari STIKes Awal Bros Pekanbaru
  • Marido Bisra STIKes Awal Bros Pekanbaru
  • Putri Erindah
  • Nurhafizhatunnisa
  • Qurrota A’yun

DOI:

https://doi.org/10.54973/jsabp.v2i1.83

Kata Kunci:

Self Protective Equipment, Work Accident, Radiology, Awal Bros Hospital Pekanbaru

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kepatuhan pemakaian alat pelindung diri (APD) dengan kecelakaan kerja di rumah sakit awal bros Pekanbaru. Populasi dalam penelitian adalah seluruh radiografher yang bekerja dirumah sakit awal bros Pekanbaru dan jumlah sampel pada penelitian ini adalah 15 orang radiografer. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik non probability sampling. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Teknik pengumpulan data dengan yang digunakan kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan adalah asosiatif dengan korelasi. Nilai Hubungan Pemakaian APD dan kecelakaan kerja diketahui bahwa N atau jumlah data penilitian adalah 15, kemudian nilai sig untuk penggunaan Apron (2-tailed) adalah 0.165. Kacamata PB nilai sig (2-tailed) adalah 0.500. Sarung Tangan nilai sig (2-tailed) adalah 0.302. Gonad Apron nilai sig (2-tailed) adalah 0.435. Masker nilai sig (2-tailed) adalah 0.800. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepatuhan pemakaian APD berpengruh/berkolerasi terhadap kecelakaan kerja yang terjadi di rumah sakit awal bros Pekanbaru.

 

Kata Kunci : Alat Pelindung Diri (APD), Kecelakaan Kerja, Radiologi, Rumah  Sakit Awal Bros Pekanbaru

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Unduhan

Diterbitkan

2021-03-15