PENGARUH COMPLAINT HANDLING TERHADAP PATIENT LOYALTY MELALUI SATISFACTION COMPLAINT HANDLING DI RUMAH SAKIT PENYELENGGARA BPJS YOGYAKARTA

Penulis

  • Wiwik Suryandartiwi STIKes Awal Bros Pekanbaru

DOI:

https://doi.org/10.54973/jham.v1i1.52

Kata Kunci:

Penanganan Pengaduan, Keadilan Prosedural, Keadilan Interaksional, Keadilan Distributif, Loyalitas Pasien, Kepuasan Penanganan Pengaduan

Abstrak

Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh complaint handling terhadap patient trust melalui Satisfaction Complaint Handling di Rumah Sakit penyelenggaara BPJS Yogyakarta. Jenis penelitian ini adalah penelitian causal dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dan sampel yang digunakan adalah 80 pasien Rumah Sakit penyelenggaara BPJS di Yogyakarta. Analisis dalam yang digunakan adalah Partial Least Square (PLS). Hasil temuan dalam penelitian ini dibuktikan bahwa Interactional Justice berpengaruh signifikan terhadap Satisfaction Complaint Handling sedangkan Procedureal Justice dan Distributive Justice tidak berpengaruh signifikan terhadap Satisfaction Complaint Handling. Kemudian juga dibuktikan bahwa Satisfaction Complaint Handling memiliki pengaruh signifikan terhadap Patient Loyalty.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Unduhan

Diterbitkan

2020-06-30

Cara Mengutip

Suryandartiwi, W. (2020). PENGARUH COMPLAINT HANDLING TERHADAP PATIENT LOYALTY MELALUI SATISFACTION COMPLAINT HANDLING DI RUMAH SAKIT PENYELENGGARA BPJS YOGYAKARTA. Journal of Hospital Administration and Management (JHAM), 1(1), 25–37. https://doi.org/10.54973/jham.v1i1.52